a) Format teks sama dengan pengaturan teks. Kita bisa mengatur teks yang telah kita tulis menjadi lebih menarik, dengan mengubah jenis
font, warna font, atau yang lainnya......
Langkah-langkahnya, antara lain :
1) Kita harus sudah membuka
Blog kita dahulu
2) Setelah itu bukalah tab
Posting lantas klik menu Buat
3) Kemudian ketikkan
Judul Post
4) Selanjutnya mulailah mengetikkan artikel pada Teks Editor
5) Kemudian sorot kotak
Font, lalu pilih Jenis Font yang anda inginkan
6) Kini, klik ikon
Ukuran Huruf yang ada di samping kanan kotak Font kemudian pilih ukuran uruf yang anda kehendaki...
7) Dan untuk memberi warna tulisan pada Teks anda, klik ikon
Warna Teks dan tentukan warna tulisan yang anda kehendaki
8) Finally, agar antar paragraf pada teks anda tidak terlalu berdekatan, berilah jarak pada paragraf tersebut dengan menekan tombol
Enter...